Kamis, 02 Agustus 2012

TREK/JALUR SEPEDA MTB

Catangmalang - Paseban / Rasamala (5 Juni 2005)

Dari Citereup ke arah Tajur atau sukamakmur, ikuti jalan aspal hingga pertigaan cibadak, ambil ke kanan  sampai di pertigaan ambil kanan ke arah pinus atau arca. Sampai di catangmalang ambil jurusan ke rawa gede, ikuti jalur setapak.











rawa gede


air terjun

warung rawa gede

rawa gede

setelah rawa gede



kita sebut "kopi"

jika sepatu anda tidak "super kuat" jangan coba-coba jalur ini


Coblong Tajur, Citereup ke Hambalang (23 Agustus 2012)

Dari citereup ke jurusan tajur atau sukamakmur, ambil ke kanan sebelum turunan jembatan pertama.





Trek Cimanggis/Tapos Depok



Bukit-bukit di Tajur - Citereup



Trek jalur bukit-bukit

Video bukit-bukit tajur dapat dilihat disini 


Cibeet Jonggol to Cipanas Cianjur


Rabu, 01 Agustus 2012

membuat bracket kamera (camera mount handmade)

Cari bahan utama untuk mounting, biasanya dari kamera untuk stang. Merk cateye bisa jadi pilihan yang baik.
Beli mur kupu-kupu (wing nut) yang dilengkapi ring (washer). Bisa di beli di glodok atau ace hardware. Jika anda tidak dapat menemukan mur kupu-kupu yang sudah dilengkapi ring, anda dapat membeli mur kupu-kupu yang terpisah dengan ring-nya. pilih ring yang cukup besar (jangan berlebihan) agar bracket ini dapat dipakai olah handycam. Ukuran mur kupu2 sesuaikan dengan baut yang akan dipakai.



Lepaskan mount/bracket senter.
Cabut baut yang menempel di bracket senter. Jika sulit, panaskan baut tersebut dengan lilin, ini akan membuat plastik braket menjadi sedikit meleleh. Tekan baut atau tarik dengan tang.

Siapka baut ukuran 1/4" atau jika anda bingung dengan ukuran-ukuran baut, datang saja ke toko baut dengan membawa kamera anda dan anda tanyakan ukuran baut kamera.
Akan lebih baik jika anda dapat membeli baut stainless steel dengan kepala baut menggunakan kunci Allen/ kunci "L". Masukan mur kupu-kupu seperti gambar diatas.

Siapkan juga dua baut kupu-kupu beserta ring, kemudian  anda lem menggunakan super glue atau power glue (lem besi) seperti gambar dibawah. Agar anda mendapatkan posisi lubang yang akurat, masukan dahulu mur dan ring ke baut



Jika anda 


Oke hasilnya seperti ini.


Source article disini

Selain kamera yang diletakan di stang/handle bar. Kita juga dapat membuat bracket kamera untuk helm dengan cara dan bahan yang sangat sederhana.

Siapkan botol bekas air mineral atau air kemasan yang cukup kokoh.


Kemudian sediakan hose clamp dan tutup botol pop up. Hose clamp bisa dibeli di matrial terdekat. kalau tutup botol yang pop up, heheee minta saja punya keponakan anda atau adik (kalau punya).


Selanjutnya anda clamp tutup botol yang telah dipotong ke helm atau handle/stang sepeda anda.







Source article disini

Membuat tripod kamera sendiri juga bisa dengan menggunakan botol plastik air mineral. Bahan yang dibutuhkan 
  • 1 1/4-inch Stainless steel ring/washer
  • 1 1/4-20x1 1/2-inch stainless steel pan head machine screw (mur kipas)
  • 1 1/4-20 Bar Knob (baut)
  • 1 1/4-20 stainless steel lock nut (mur kunci/seal)
  • 1 lid from a 20oz bottle (tutup botol air mineral ukuran sedang)




Bahan-bahan diatas dapat dibeli di toko baut atau ace hardware atau yang lebih lengkap di glodok.








source article disini

Kalau mau tau lebih detail tentang performa kamera, lihat disini